Skip to main content

Posts

Showing posts from November, 2014

Komik-komik INDONESIA Nusantara Ranger yang sudah Rilis

komik NUSANTARA RANGER yang sudah rilis 14-11-2014 Saepul Malik

komik Indonesia Nusantara Ranger

Nusantara Ranger 13-11-2014 Saepul Malik Tadi pagi saya lihat berita tentang komik Indonesia ternyata kita punya loh komik asli Indonesia dan tak kalah hebtanya dengan komik-komik luar seperti komik Jepang ataupun komik Amerika, sebagai warga negara Indonesia yang baik seharusnya kita lebih mencintai budaya kita sendiri, produk kita sendiri, begitupun dengan komik. setelah sekian lama kita membaca komik dari luarseperti komik Naruto, One piece ataupun komik-komik populer lainya. yang notabene adalah komik ciptaan luar negeri. mari sekarang kita baca komik asli karya anak bangsa dan dibawah saya akan paparkan sedikit review tentang komiknya.   "Nusantaranger adalah cerita tentang lima pemuda Indonesia yang diberi kekuatan khusus dari lima pulau besar di Indonesia untuk melawan Kelana, entitas jahat yang ingin menguasai Marcapada. Berangkat dari kekhawatiran kami terhadap kurangnya sosok yang bisa menjadi panutan untuk anak-anak yang asli dari Indonesia. Amerika punya tokoh se

Sosok dan Kriteria Seorang Pemimpin

Selasa, 4 November 2014 Sosok dan Kriteria Seorang Pemimpin Penulis : Saepul Malik Menjelang pemilihan calon ketua BEM fakultas dan BEM KM yang minggu depan akan dilaksanakan , mari kita mengingat sejarah salah satu pemimpin dunia yang patut dijadikan contoh. sebagai reperensi kita bagaimana sosok kriteria pemimpin yang akan kita pilih nanti. Sultan Muhammad Al Fatih beliau adalah pemimpin yang disebut dalam hadits Baginda Rasulullah sebagai raja dari tentara Islam yang berhasil menaklukan Konstantinopel/Byzantium. Pada saat itu Konstantinopel dianggap sebagai kekaisaran terkuat di Timur Tengah dan Eropa yang memusuhi kesultanan umat Islam. Sejak masa kanak-kanak,beliau sudah ditempa untuk menjadi pemimpin yang baik dan tangguh. Ayahnya adalah Sultan Murad II, mendatangkan para ulama dan guru, sehingga Muhammad kecil telah menyelesaikan hafalan Alquran 30 juz, mempelajari hadis-hadis, memahami ilmu fikih, belajar matematika, ilmu falak, dan strategi perang. Bahk